Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2024

Laporan 2 Modul 2 - uP & uC

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Prosedur 2. Hardware dan Diagram Blok 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja 4. Flowchart dan Listing Program 5. Kondisi 6. Video Demo 7. Download 1. Prosedur  [Kembali] Rangkai komponen sesuai percobaan dan yang dipilih. Buat program menggunakan Arduino IDE. Run program yang telah dibuat ke Arduino Uno. Uji coba program pada rangkaian percobaan sesuai dengan kondisi yang diinginkan. Proses selesai setelah uji coba berhasil dilakukan. 2. Hardware dan Diagram Blok   [Kembali] a. Arduino   b. Motor DC c. Driver Motor L293D  d. Dot Matrix f. Sensor Infrared 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja    [Kembali]             Prinsip kerja dari rangkaian ini adalah, ketika Arduino menerima inputan sinyal digital dari potensiometer, dan sensor infrared berlogika 1, maka Arduino akan menangkapnya sebagai sebuah instruksi, yang mana akan meneruskan ke Dotmatriks. Lalu akan ditampilkan berupa tampilan panah yang sesuai

Laporan 1 Modul 2 - uP & uC

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Prosedur 2. Hardware dan Diagram Blok 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja 4. Flowchart dan Listing Program 5. Kondisi 6. Video Demo 7. Download 1. Prosedur  [Kembali] Rangkai komponen sesuai percobaan dan yang dipilih. Buat program menggunakan Arduino IDE. Run program yang telah dibuat ke Arduino Uno. Uji coba program pada rangkaian percobaan sesuai dengan kondisi yang diinginkan. Proses selesai setelah uji coba berhasil dilakukan. 2. Hardware dan Diagram Blok   [Kembali] a. Arduino   b. Motor DC c. Driver Motor L293D  d. Dot Matrix f. Sensor Infrared Diagram Blok 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja    [Kembali]     Prinsip kerja dari rangkaian ini adalah, ketika Arduino menerima inputan sinyal analog dari      LDR  dan sesuai dengan program, maka Arduino akan menangkapnya sebagai sebuah instruksi, yang mana akan meneruskan ke LCD. Lalu akan ditampilkan berupa tampilan angka nilai resistansi yang ter

Tugas Pendahuluan 2 uP uC Modul 2

Gambar
TUGAS PENDAHULUAN 2 (MODUL II PWM, ADC, DAN INTERRUPT) [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Prosedur 2. Hardware dan Diagram Blok 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja 4. Flowchart dan Listing Program 5. Video Demo 6. Kondisi 7. Video Simulasi 8. Download 1. Prosedur  [Kembali] Rangkailah seperti rangkaian berikut  Buka Arduino IDE dan masukan listing program Upload program ke arduino  Variasikan tombol yang ditekan dan amati keluarannya pada Dotmatriks 2. Hardware dan Diagram Blok   [Kembali] a. Arduino    b. Stepper Motor c. Sensor Infrared Diagram Blok 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja    [Kembali]      Prinsip kerja dari rangkaian ini adalah, ketika Arduino menerima inputan sinyal digital dari    button dan sesuai dengan program, maka Arduino akan menangkapnya sebagai sebuah    instruksi, yang mana akan meneruskan ke moto stepper. Lalu akan terlihat pergerakan motor stepper yang bergerak secara beraturan. PB1 akan menggerakkan mo

Tugas Pendahuluan 1 uP uC Modul 2

Gambar
TUGAS PENDAHULUAN 1 (MODUL I G MODUL II PWM, ADC, DAN INTERRUPT) [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Prosedur 2. Hardware dan Diagram Blok 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja 4. Flowchart dan Listing Program 5. Video Demo 6. Kondisi 7. Video Simulasi 8. Download 1. Prosedur  [Kembali] Rangkailah seperti rangkaian berikut  Buka Arduino IDE dan masukan listing program Upload program ke Ardino  Variasikan tombol yang ditekan dan amati keluarannya pada Dotmatriks 2. Hardware dan Diagram Blok   [Kembali] a. Arduino   b. Motor DC c. Driver Motor L293D  d. Dot Matrix f. Sensor Infrared 3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip Kerja    [Kembali]     Prinsip kerja dari rangkaian ini adalah, ketika Arduino menerima inputan sinyal digital dari      switch dan sesuai dengan program, maka Arduino akan menangkapnya sebagai sebuah      instruksi, yang mana akan meneruskan ke Dotmatriks. Lalu akan ditampilkan berupa tampilan panah yang sesuai   dengan kode ya

Praktikum uP & uC M2

Gambar
Assalamua'alaikum, ahlan wa sahlan, semoga Allah Meridhoi kita semua DAFTAR ISI 1. Pendahuluan 2. Tujuan 3. Alat dan Bahan 4. Dasar Teori 5. Percobaan Percobaan ... Tugas Pendahuluan 1 Tugas Pendahuluan 2 Laporan Akhir 1 Laporan Akhir 2 MODUL 2 1. Pendahuluan  [Kembali]   Asistensi dilakukan 1x Praktikum dilakukan 1x 2. Tujuan  [Kembali]   Memahami prinsip kerja PWM pada mikrokontroler Memahami prinsip kerja ADC pada mikrokontroler Memahamai prinsip Interupt pada mikrokontroler Menggunakan PWM dan ADC pada Arduino 3. Alat dan Bahan  [Kembali] a) Modul Arduino b) Motor DC c) Servo d) Stepper Motor e) Driver Motor L293D f) Seven Segment g) Dipswitch h) Keypad i) Dot Matrix j) Sensor Infrared 3. Dasar Teori  [Kembali] Pulse Width Modulation PWM (Pulse Width Modulation) adalah salah satu teknik modulasi dengan mengubah lebar pulsa (duty cylce) dengan nilai amplitudo dan frekuensi yang tetap. Satu siklus pulsa merupakan  kondisi hig